Komposisi menu makanan 4 sehat 5 sempurna
- Makanan Pokok, makanan yang diperlukan tubuh sebagai sumber energi tubuh. Makanan memiliki kandungan sumber energi tubuh adalah yang kaya akan karbohidrat seperti nasi, jagung, gandum, kentang, oat, serta umbi-umbian.
- Lauk Pauk, makanan sebagai pendamping makanan pokok yang berfungsi sebagai sumber zat pembangun untuk tubuh. Makanan lauk pauk biasanya memiliki kandungan Protein seperti telur, daging, ikan, tahu dan tempe.